Paket Oleh-Oleh Khas Labuan Bajo

Tidaklah lengkap rasanya ketik bapak ibu berlibur ke labuan bajo tanpa membawa pulang sejumlah oleh-oleh. demikian pula, jika bapak ibu ingin memberikan paket hadiah berupa oleh-oleh untuk sahabat, keluarga, karyawan berprestasi, atau partner bisnis bapak ibu. Apalagi jika bapak ibu…